Manfaat Kayu Ular

Manfaat Kayu Ular – kayu ular memang memiliki banyak khasiat untuk kesehatan dan pengobatan. Sobat akan tahu, terutama kayu ular papua, betapa besarnya manfaat yang bisa diperoleh dari kayu ini.

karena itu, kayu ular papua menjadi bahan komoditas yang cukup menjanjikan. Harga jual kayu ular pun banyak dilirik oleh para pengusaha.

Saya terkadang merenung, Indonesia ini memiliki seribu satu kekayaan alam yang manfaatnya beribu-ribu.

Namun entah kenapa, ko negara kita masih terbelakang. Masyarakatnya banyak yang miskin, kurang mendapatkan ilmu pengetahuan.

Dalam konteks teknologi juga demikian. Tetapi mustinya kita bisa menonjolkan satu bidang. Misalnya, karena bahan baku begitu berlimpah, setidaknya kita menjadi negara yang kaya dengan pengobatan.

Tapi faktnya, toh kita juga tetap tidak bisa memajukan sektor itu. Ah mungkin ini suara hati saya aja. Kita fokus lagi ke pembahasan.

Kayu Ular Adalah

Kayu ular (papua) adalah jenis tanaman yang pohonya memiliki corak seperti ular. Tanaman ini tumbuh di daerah Papua dan di wilayah jawa yang dikenal dengan darah putih dan bidara laut.

Tanaman yang memiliki nama latin Strychons Lucida ini memiliki beragam manfaat yang luar biasa. Nanti akan kami kupas satu per satu, ya.

Dimana Kayu Ular Tumbuh?

harga kayu ular

Seperti yang kami katakan di atas, kayu ular sering disebut Kayu Ular Papua, hal ini karena memang banyak tumbuh di pegunungan papua (sekitar 100-300 mdpl).

BACA :  Cara Mengolah Daun Kelor untuk Kesehatan | Mudah & Praktis

Selain itu, tumbuhan ini juga kadang dijumpai di daerah pinggir pantai. Hanya saja sangat jarang.

Kayu ular memiliki diameter 30 cm dan hidup secara berkelompok. Makanya, kalau menemukan kayu ular, tentu saja merupakan keberuntungan karena kita juga akan menemukan kayu ular lain di sekitarnya.

Secara kandungan, kayu ular menyimpan tannin, steroid dan alkaloida yang berfungsi antioksidan. Dahulu kala, kayu ini dijadikan obat malaria dengan cara direbus dan diminum airnya.

Manfaat Kayu Ular

harga kayu ular

Sekarang kami ingin mengsharing manfaat dan khasiat kayu ular untuk kesehatan dan pengobatan secara konprehensif.

Semoga info yang sederhana ini dapat bermanfaat untuk sobat sekalian, ya. Di sini kami menyampaikan ada 15 manfaat kayu ular. Di antaranya adalah sebagai berikut :

1. Mencegah Resiko Kanker Dengan Kayu Ular

Kayu ular memiliki kandungan zat alkaloida yang berfungi sebagai antioksidan sehingga orang yang mengkonsumsinya akan memiliki tubuh kuat yang dapat menangkal radikal bebas dan pertumbuhan sel-sel kanker.

Oleh sebab itu, kayu ular sangat penting dan sangat berguna untuk mencegah resiko kanker.

2. Mengatasi Diabetes

Kayu ular juga memiliki zat saponin yang berfungsi untuk menstabilkan atau menurunkan gula darah. Jadi, jika para penderita diabetes mengkonsumsi air rebus kayu ular, insyaAllah diabetesnya akan segera lari terbirit-birit.

Asalkan, sobat teratur dalam mengkonsumsi. Caranya, lakukan setiap hari.

3. Meredakan Demam Dengan Kayu Ular

Sobat pernah demam? Sebetulnya ada banyak cara mengatasi demam, umumnya menggunakan kompresan. Nah, sekarang sobat bisa lakukan dengan kayu ular.

Sebab, kayu ini memiliki kandungan zat galat dan tanin yang memiliki fungsi menurunkan rasa panas tubuh. Di tambah lagi zat tanin bisa menangkis radang sehingga sobat terindar dari infeksi organ tubuh.

4. Mengatasi Kista Dengan Kayu Ular

Tahu kista? Biasanya sepaket dengan miyum. Dimana kedua ini bisa saja menimpa siapa pun apalagi perempuan. Kista adalah penyakit tumor jinak yang berbentuk cairan kenal berupa darah kotor.

Jika sobat mengkonsumsi air rebusan kayu ular, diyakini air yang memiliki manfaat anti radang ini akan mencarikan gumpalan kista tersebut. Clue : lakukan secara rutin.

BACA :  Manfaat Daun Bidara Bikin Geleng Kepala

5. Mengobati Sakit Perut Dengan Kayu Ular

Sobat pernah sakit perut? Jika pernah, nanti kalau sakit lagi coba konsumsi air rebusan kayu ular. Rasa nyeri akibat asam lambung ini akan sembuh, bahkan meskipun sampai mengakibatkan peradangan.

Sebab kayu ular papua memiliki sifat anti radang.

6. Menurunkan Darah Tinggi Dengan Kayu Ular

Memiliki penyakit darah tinggi memang harus ekstra hati-hati dalam mengkonsumsi makanan. Akhirnya, makanan-makanan yang lezat pun tak dapat dinikmati lantaran khawatir kambuh.

Nah, agar dapat di atasi dan sirkulasi darah menjadi normal, cobalah sobat konsumsi air rebusan kayu ular. Anti oksidan dan anti radang yang ada pada kayu ini akan mencairkan gumpalan darah.

7. Mengatasi Darah Kotor Dengan Kayu Ular

Jika sobat termasuk penderita bisul dan aneka peradangan lainnya yang merupakan tempat berseminya darah kotor, sobat bisa membersihkan semua itu dengan mengkonsumsi air rebusan kayu ular.

Kayu ini diyakini mampu menstimulan darah kotor atau nanah untuk segera keluar.

8. Mencegah Resiko Jantung Dengan Kayu Ular

Lagi-lagi, sifat antioksidan yang dimiliki kayu ular ini mampu menangkal radikal bebas yang bisa saja mengakibatkan penyakit jantung.

Selain itu, kayu ular juga mampu mereduksi konsentrasi kadar gula tubuh sehingga mampu menormalkannya lagi. Konsumsilah kayu ular dengan teratur setiap hari.

9. Mengatasi Wasir Dengan Kayu Ular

Wasir bisa ditimbulkan akibat radang dalam tubuh. Untuk mengatasinya, sobat mengkonsumsi air rebus kayu ular, karena di dalamnya terkandung sifat anti oksidan dan anti radang. Dengan begitu, wasir bisa diatasi.

10. Menambah Kejantanan Dan Vitalitas Pria

Kejantanan memang sangat penting. Jika tidak, hubungan suami istri akan terganggu. Bisa dibayangkan jika suami lemah, baru bro langsung bre…kan barabe.

Agar kejantanannya menjadi tanggung, sobat bisa konsumsi air rebusan kayu ular. Insyallah, lemah syahwat yang selama ini sobat derita akan sirna.

11. Mengatasi Masalah Nafsu Makan Dengan Kayu Ular

Rasa lapar dan nafsu makan terkoneksi dengan syaraf dalam otak. Jika sobat memiliki masalah dalam hal makan, efeknya akan berbahaya. Badan lemas, otak kurang encer, dan lain sebagainya.

BACA :  Manfaat Minyak Lintah Hitam Papua Asli dan Harga Terbaru

Agar perut terstimulus untuk lapar dan otak dapat bekerja dengan baik, konsumsilah air rebusan kayu ular.

12. Mengatasi Gejala Stroke Dengan Kayu Ular

Stroke berkutat pada masalah hipertensi gegara jantung dan aliran darah. Untuk mengatasinya, sobat konsumsi saja air rebusan kayu ular.

Sebab kayu ini mengandung zat tanin dan galkin yang akan bekerja untuk melancarkan darah. Dengan begitu, stroke pun lari terbirit-birit.

13. Mengatasi Paru-Paru Basah Dengan Kayu Ular

Paru-paru basah bisa disebabkan oleh peradangan di organ paru-paru. Intinya gara-gara peradangan.

Nah, agar peradangan itu dapat diatasi, sobat cukup konsumsi air rebusan kayu ular yang didalamnya terdapat zat tanin dan galkin. Kedua zat ini diyakini sangat efektif menghilangkan peradangan tersebut.

14. Mengatasi Rematik Dengan Kayu Ular

Rematik adalah penyakit yang diakibatkan aliran darah yang tak lancar. Untuk melancarkan aliran darah tersebut, sobat harus konsumsi air rebusan kayu ular yang didalamnya terkandung zat tanin dan galkin.

Kedua zat ini diyakini mampu melancarkan aliran darah sehingga penyakit rematik pun nyaris tak pernah sobat alami lagi.

15. Melancarkan Buang Air Kecil Dengan Kayu Ular

Masalah buang air kecil kerapkali dialami setiap orang baik anak kecil maupun dewasa. Usut punya usut, salah satu satu penyembuhan efektif dapat dilakukan dengan konsumsi rebusan kayu ular.

Sebab dalam kayu ini terkandung zat tanin dan galat yang mampu membunuh racun-racun dalam tubuh. Dengan begitu, buang air kecil pun lancar kembali.

Cara Membuat Ramuan Kayu Ular Papua

harga kayu ular

Membuat ramuan kayu ular sebetulnya sangat mudah. Sobat bisa melakukan dengan cara direbus, disedu atau juga bisa direndam saja menggunakan air panas.

Agar sobat mendapatkan ramuan yang berkualitas sehingga khasiat dan manfaatnya menjadi optimal, berikut ini cara meramu kayu ular yang efektif.

  1. Masukan serbuk atau irisan kayu ular ke gelas
  2. Tuangkan air panas ke gelas tersebut
  3. Diamkan beberapa menit hingga warna airnya berubah menjadi kuning tua
  4. Jika masih panas, tunggu sampai hangat
  5. Ramuan kayu ular siap diminum.

Oya, kayu yang sudah sobat gunakan itu bisa digunakan untuk beberpa kali. Jika kadar pahitnya sudah tidak ada, berarti sobat tak perlu lagi menggunakan kayu tersebut.

Selain dengan cara di atas, sobat juga bisa menggunakan cara rebusan via kompor agar semakin bagus. prosesnya sama, potong atau belah ukuran kecil-kecil, lalu rebus sebagaimana sobat bikin sayur. Hehe.

Harga Kayu Ular Serbuk/Bubuk Terbaru 2019

harga kayu ular

  1. Kayu Ular Bubuk 1 kg: Rp. 170.000/Bungkus
  2. Kayu Ular Bubuk 500 gram: Rp. 89.000/Bungkus
  3. Kayu Ular Bubuk 250 gram: Rp. 79.000/Bungkus
  4. Kayu Ular Bubuk 100 gram: Rp. 65.000/Bungkus

BACA JUGA : 

Harga Kayu Manis Terbaru [Update 2020]

Leave a Reply


The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.